Manchester 22 Desember 2014,
Pagi ini saya di rumah sendiri, suami sudah berangkat ke kampus utk melanjutkan riset. Lab saya tutup selama Christmast break dan saya belum dapat extra hours access, jadilah saya berlibur ke Manchester.
Anyway, ditengah baca paper, saya mendapat email dari IDB, bahwa saya lolos tahap terakhir Merit Scholarship Programme for High Technology 2014/2015 utk program PhD in Medicine (keterangan lebih lanjut beasiswa ini bisa dilihat di sini )
Terus terang saya kaget, saya kira saya tidak lolos. Kenapa? Berikut kronoligisnya: